SOIL TEST

PT. Sumbersolusindo Hitech menyediakan service Soil Test yaitu suatu metode dalam melakukan penyelidikan kondisi tanah, sehingga pembangunan insfrastuktur telekomunikasi memiliki analisa kondisi tanah yang akan disesuaikan dalam penentuan jenis pondasi dan jenis menara yang akan dibangun. Analisa ini sangat penting guna menjamin bangunan yang dihasilkan akan memiliki fungsi, ketahanan dan umur yang maksimal sesuai dengan perhitungan secara teknis dan finansial. Perhitungan analisa tersebut akan diolah oleh engineer kami dan konsultan terpercaya sehingga menghasilan design pondasi yang sesuai dengan kondisi tanah tersebut. Hasil dari Design tersebut akan dituangkan dalam AS PLAN DRAWING berukuran kertas A3, dan dipergunakan sebagai acuan enginner sipil dalam pekerjaan implementasi sipil di lapangan.